LV Floragram bracelet ini hadir dengan desain bernuansa romantis. Elemen khas Rumah Mode terlihat pada detail Monogram Flower yang menghiasi rantai bagian atas, serta charm LV Initials pada rantai bagian bawah. Sementara manik-manik berbahan resin mengilap seperti mutiara di bagian kelopak menyajikan tampilan yang kontras pada aksesori elegan ini.
Panjang: ~7,9 in/20 cm dapat disesuaikan, ~5,9 in/15 cm
Material logam bernuansa Rose Gold
Manik-manik resin berwarna white
Charm elemen signature
Rantai yang dapat disesuaikan dengan charm LV Circle
Penutup clasp lobster
Temukan produk ini di butik bersama client advisor.